Perhatian! Sudah Waktunya Batasi Asupan Lemak Jika Tubuh Sudah Berikan Alarm Ini, Mulai Dari Sulit Tidur Hingga Lesu Sepanjang Hari

By Syifa Amalia, Jumat, 18 Maret 2022 | 19:33 WIB
Tanda tubuh sudah kelebihan lemak. (Pexels.com)

Setiap kali Moms makan yang mengandung kalori yang banyak, tubuh akan bertambah lebih berat terlepas makro mana yang dikonsumsi seperti protein atau karbohidrat.

Tetapi mengingat lemak tinggi kalori, maka mereka lebih besar berpontensi penyebab kenaikan berat badan lebih mudah.

Memiliki Tidur Gelisah

Selain menyebabkan mudah kantuk atau lesu, kelebihan lemak juga memungkinkan mengalami kesulitan tidur.

Penjelasannya karena lemak membutuhkan waktu lama untuk dipecah sehingga mereka lebih lama berada di sistem tubuh, sehingga hal ini dapat mempengaruhi istirahat dan menganggu tidur.

Baca Juga: Rahasia Punya Tubuh Ideal dengan Cepat Terbongkar, Ternyata Begini Cara Menghilangkan Lemak Perut dalam Seminggu