BMKG Beri Peringatan pada Minggu 20 Maret 2022 Bakal Ada Cuaca Esktrem Mulai Hujan Lebat hingga Angin Kencang di Aceh sampai Papua Barat , Jangan Sampai Keluar Rumah Kalau Tidak Ada Kepentingan

By Aullia Rachma Puteri, Sabtu, 19 Maret 2022 | 22:00 WIB
BMKG beri peringatan cuaca ekstrem melanda Indonesia pada Minggu 20 Maret 2022, berikut daftarnya (Pexels.com)

Nakita.id - Simak prediksi cuaca untuk Minggu 20 Maret 2022 dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

Sebelum pergi meninggalkan rumah, sebaiknya Moms menyimak laporan cuaca dari BMKG.

Seperti diketahui, sejak awal tahun 2022 lalu Indonesia sering dilanda cuaca ekstrem.

Bahkan, gara-gara hal tersebut banyak wilayah yang mengalami kerugian besar.

Maka dari itu, BMKG beri peringatan cuaca ekstrem agar Moms dan Dads tidak mengalami hal mengerikan.

Hal ini juga agar Moms dan Dads bisa dengan tenang melakukan aktivitas di luar atau di dalam rumah.

Dengan mengetahui cuaca yang akan terjadi pula, Moms dan Dads bisa bersiap-siap untuk menghadapinya.

Jadi Moms tidak perlu merasa ketakutan ketika sedang melakukan perjalanan jauh karena sudah tahu prediksi cuaca pada hari tersebut.

Seperti baru ini BMKG beri peringatan cuaca ekstrem pada Minggu 20 Maret 2022.

Baca Juga: Tolong Berlindung! BMKG Beri Peringatan Pada Sabtu 19 Maret 2022, Mulai Aceh hingga Maluku Utara Bakal Dilanda Cuaca Ekstrem Hujan Lebat Kilat sampai Angin Kencang

Cuaca ekstrem ini meliputi hujan lebat yang disertai kilat hingga terjadinya angin kencang.

BMKG memprediksi 31 wilayah di Indonesia berpotensi hujan lebat disertai petir dan angin kencang.

Mana saja wilayah Indonesia yang mengalami cuaca ekstrem?

Simak penjelasan berikut ini.

Wilayah berpotensi hujan lebat disertai kilat/petir dan angin kencang:

• Aceh

• Sumatera Utara

• Sumatera Barat

• Riau

Baca Juga: BERITA POPULER: BMKG Mendadak Beri Peringatan pada Kamis 17 Maret 2022 Akan Terjadi Cuaca Ekstrem hingga Rahasia Rambut Hitam Bebas Uban Cuma Putih Telur Dicampur Garam Digunakan Sebagai Masker

• Bengkulu

• Jambi

• Sumatera Selatan

• Kep. Bangka Belitung

• Lampung

• Banten

• Jawa Barat

• Jawa Tengah

• Yogyakarta

Baca Juga: Tolong Berlindung! BMKG Mendadak Beri Peringatan pada Kamis 17 Maret 2022 Akan Terjadi Cuaca Ekstrem, Hampir Semua Wilayah di Indonesia Diguyur Hujan Lebat Hingga Angin Kencang, Tapi DKI Jakarta Aman

• Jawa Timur

• Bali

• Nusa Tenggara Barat

• Nusa Tenggara Timur

• Kalimantan Tengah

• Kalimantan Utara

• Kalimantan Timur

• Kalimantan Selatan

• Sulawesi Utara

Baca Juga: Tolong Berlindung! BMKG Mendadak Beri Peringatan pada Kamis 17 Maret 2022 Akan Terjadi Cuaca Ekstrem, Hampir Semua Wilayah di Indonesia Diguyur Hujan Lebat Hingga Angin Kencang, Tapi DKI Jakarta Aman

• Gorontalo

• Sulawesi Tengah

• Sulawesi Barat

• Sulawesi Selatan

• Sulawesi Tenggara

• Maluku Utara

• Maluku

• Papua Barat

• Papua

Baca Juga: BMKG Beri Peringatan pada Rabu 16 Maret 2022 Indonesia Bakal Dihantam Cuaca Ekstrem Hujan Lebat hingga Angin Kencang, Wilayah Jawa yang Aman hanya DKI Jakarta!

(Artikel ini telah tayang di Tribunnews dengan judul "Peringatan Dini BMKG Besok Minggu, 20 Maret 2022: Waspada Cuaca Ekstrem di 31 Wilayah Indonesia")