Padahal Sering Berobat, Tetapi Kok Gula Darah Masih Terus Naik, Coba Ingat-ingat Lagi Tadi Makan Ini atau Engga?

By Ruby Rachmadina, Rabu, 23 Maret 2022 | 09:46 WIB
Makanan yang dapat meningkatkan kadar gula darah. (freepik)

Berbagai macam jenis buah tentu mengandung gula, maka batasi jumlah konsumsi buah sesuai dengan aturannya.

Sayuran yang mengandung pati

Kentang dan sayuran bertepung seperti kacang polong dan jagung bisa menyebabkan gula darah meningkat.

Makanan ini mengandung jumlah karbohidrat yang lebih banyak dibandingkan dengan jenis sayuran lainnya.

Jika Moms ingin mengonsumsi sayuran jenis ini gabungkan dengan makanan rendah gula seperti labu atau ayam rebus.

Baca Juga: Sayangi Keluarga Jangan Biarkan Gula Darah Melonjak, Manfaatkan Bahan Dapur Sejuta Umat Ini untuk Cegah Penyakit Diabetes yang Berbahaya