Bahagianya jadi PNS! Menteri Tjahjo Kumolo Minta Para Pegawai Negeri Sipil Seluruh Indonesia Patuhi Jadwal Masuk dan Pulang Kantor Terbaru, Ada Perbedaan untuk Hari Jumat

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 27 Maret 2022 | 16:01 WIB
Jadwal kerja PNS selama bulan Ramadan diubah Tjahjo Kumolo selaku Menteri PANRB (Instagram@nazia_indah)

PPK di lingkungan instansi pemerintah juga memastikan pelaksanaan jam kerja pada bulan Ramadan ini tidak mengurangi produktivitas dan pencapaian kinerja PNS dan organisasi.

Selain itu juga tidak mengganggu kelancaran penyelenggaraan pelayanan publik.

PNS juga diimbau untuk memerhatikan persentase pegawai yang melaksanakan tugas kedinasan di kantor maupun di rumah sebagaimana tercantum dalam SE Menteri PANRB mengenai penyesuaian sistem kerja PNSpada masa PPKM.

Baca Juga: Selamat untuk PNS Se-Indonesia, Presiden Joko Widodo Sudah Siapkan Kenaikan Tunjangan Penghasilan Segini Besarnya untuk 2 Jabatan Ini, Anda Salah Satunya?

(Artikel ini telah tayang di Kompas dengan judul "Jam Kerja PNS Berubah selama Bulan Puasa, Ini Rinciannya")