Duh, Flek Hitam di Wajah Bikin Minder! Coba Pakai Pepaya yang Dibuat Seperti Ini untuk Samarkan Bintik di Wajah yang Bukan Jerawat Ini

By Amallia Putri, Selasa, 29 Maret 2022 | 14:59 WIB
Manfaat pepaya untuk samarkan flek hitam di wajah (pixabay.com/Couleur)

2. Masukkan pepaya potong secukupnya ke dalam chopper atau blender, lalu haluskan

3. Masukkan ke dalam mangkuk kecil

4. Aplikasikan ke seluruh wajah, lalu diamkan selama 10 hingga 15 menit

5. Jika sudah, pijat seluruh wajah dengan lembut untuk mengangkat sel kulit mati

6. Bilas wajah menggunakan air biasa, tak perlu pakai sabun

Setelahnya, pastikan Moms keringkan wajah dengan handuk bersih.

Baca Juga: Baru Banget Mertua Kasih Tipsnya, Ternyata Mengatasi Flek Hitam pada Wajah Tak Perlu Perawatan Mahal, Caranya Cukup Pakai Kunyit Seperti Ini Saja

Sebenarnya apa, sih, yang menyebabkan seseorang mengalami flek hitam ini?

Sebab, memunculkan bintik di wajah tapi bukan jerawat.

Selain karena tanda penuaan dan terpapar sinar matahari terlalu sering, menurut Medical News Today, ini dia beberapa alasan seseorang mengalami flek hitam:

1. Perubahan hormon

2. Efek pengobatan