Hasilnya Bisa Bikin Nagih, Ternyata Ini Manfaat Minum Air Kelapa Sebelum Tidur

By Shinta Dwi Ayu, Rabu, 30 Maret 2022 | 21:00 WIB
Manfaat minum air kelapa sebelum tidur (Freepik.com)

Kulit cenderung akan lebih sehat karena air kelapa sendiri mengandung banyak nutrisi.

Air kelapa bisa bantu menghidrasi kulit, sehingga tidak mudah kering.

Selain itu, air kelapa juga dipercaya ampuh untuk membuat kulit lebih cerah.

Moms bisa meminum air kelapa dalam keadaan dingin ataupun tidak.

Untuk mengetahui apa saja manfaat minum air kelapa, cek halaman 2. (*)

Baca Juga: Stop Lakukan 3 Kebiasaan Buruk Ini Kalau Ingin Ketiak Mulus dan Tak Seperti 'Kulit Ayam', Salah Satunya Jangan Pakai Baju Jenis Ini!