Kalau Dilihat-lihat Memang Menggugah Selera, Tapi Jenis Buah Ini Jangan Dikonsumsi Penderita Diabetes, Bahaya Banget!

By Ruby Rachmadina, Minggu, 17 April 2022 | 11:16 WIB
Jenis buah yang tidak disarankan untuk dikonsumsi penderita diabetes. (Freepik)

Sama dengan minuman manis lainnya, jus buah sarat dengan fruktosa.

Fruktosa mendorong resistensi insulin, obesitas, dan penyakit jantung.

Alternatif untuk bisa menikmati minuman dari buah, sebaiknya nikmati air dengan irisan lemon.

Minuman ini menyediakan kurang dari 1 gram karbohidrat dan hampir bebas kalori.

Moms harus paham jika memiliki diabetes harus berhati-hati akan makanan dan minuman yang dikonsumsi.

Baca Juga: Bolehkah Penderita Diabetes Makan Kurma Lebih dari 3 Butir Saat Berbuka Puasa? Ketahui Faktanya Berikut Ini