Bagi masyarakat Indonesia, penyakit diabetes bukan lagi hal yang asing.
Sebab, diabetes jadi salah satu penyakit yang banyak diderita.
Diabetes bisa disebabkan oleh banyak faktor.
Tetapi, faktor keturunan, obesitas, dan pola hidup yang tak sehat lebih berisiko terkena diabetes.
Penyakit satu ini harus ditangani dengan segera.
Jika terlambat, penyakit diabetes bisa saja menggerogoti tubuh para penderitanya.
Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasai diabetes.
Seperti misalnya, mengontrol kadar gula dalam darah agar tetap normal.
Jika Moms tidak ingin mengonsumsi obat-obatan, beberapa bahan alami yang ada di dapur ini bisa diandalkan untuk mengatasi kadar gula darah, seperti dilansir Stamford Health.
Baca Juga: Ketahui Sekarang Juga, Ternyata 5 Kebiasaan Ini Bisa Meningkatkan Risiko Diabetes Tanpa Disadari
Cuka sari apel
Senyawa utama dalam cuka sari apel adalah asam asetat.