Begini Cara Memenuhi Kebutuhan Nutrisi untuk Anak Obesitas Menurut Dokter Anak, Coba Terapkan Diet Lampu Lalu Lintas

By Shannon Leonette, Sabtu, 14 Mei 2022 | 12:20 WIB
Moms harus tahu, begini cara memenuhi kebutuhan nutrisi untuk anak obesitas. (Nakita.id/Shannon)

Kemudian ada yellow food (makanan kuning), yang merupakan makanan yang rendah lemak tapi kalorinya sedang, sehingga harus dikonsumsi dalam jumlah terbatas.

“Kalau red food (makanan merah), itu benar-benar merupakan makanan berlemak dan kalorinya tinggi, sehingga dia tidak boleh konsumsi makanan tersebut,” terang dr. Kornelia.

“Kalau memang dia mau sekali ya, kita bisa toleransi untuk seminggu sekali,” lanjutnya menerangkan.

Nah, itulah beberapa cara memenuhi kebutuhan nutrisi untuk anak obesitas, Moms.

Untuk melihat kembali apa saja cara memenuhi kebutuhan nutrisi untuk anak obesitas, cek halaman 2. (*)

Baca Juga: #LovingNotLabelling: Jangan Labeli Anak Obesitas, Moms Bisa Atur Pola Makan Si Kecil Dengan Resep Makanan Menurut Anjuran Dokter