Teh Hijau Dinilai Kaya Manfaat, Siapa Sangka Ini Bahaya Tersembunyi Jika Dikonsumsi Orang dengan Kondisi Seperti Ini

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 14 Juli 2022 | 10:00 WIB
Teh hijau yang bermanfaat ternyata simpan bahaya seperti ini (Nakita.id/Syifa)

4. Asam lambung

Pasien yang menderita tukak lambung atau asam lambung harus melewatkan minum teh hijau, karena itu akan merangsang asam lambung.

5. Diabetes

Orang yang menderita diabetes harus menghindari terlalu banyak teh hijau karena dapat mengganggu kontrol gula darah. 

Pasien dengan diabetes tipe 2 juga tidak boleh minum teh hijau, karena dapat menyebabkan gangguan pada tingkat insulin Moms.

Dengan demikian, Moms kini harus berhati-hati ketika minum teh hijau, ya!

Baca Juga: Tak Perlu Keluar Banyak Uang Buat Beli Parfum! Modalnya Cuma Kantong Teh Hijau dan Perasan Lemon, Dijamin Bau Ketiak Bisa Hilang