Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45, Berikut Langkah yang Harus Dilakukan, Jangan Sampai Salah Ya!

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 12 September 2022 | 11:15 WIB
Pendaftaran kartu prakerja gelombang 45 (Tangkapan layar prakerja.go.id)

- Lengkapi data diri yang terdiri dari nama lengkap, alamat e-mail, alamat tempat tinggal, alamat domisili, pendidikan, status bekerja, dan unggah foto swafoto sambil memegang KTP

- Jika sudah terdaftar, maka selanjutnya peserta perlu mengikuti tes

- Untuk mengikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar secara online, siapkan kertas dan alat tulis

- Selanjutnya, klik 'Gabung' pada gelombang yang sudah dibuka

- Untuk mengetahui lolos atau tidaknya, peserta bisa menunggu pengumuman yang bisa dilihat di dashbord

Baca Juga: Mulai Hari Ini, Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 39 Telah Resmi Dibuka, Cari Tahu Dulu Persyaratannya Supaya Bisa Lolos Seleksi