Pengganti Obat Bayi, 5 Macam Buah yang Bisa Atasi Batuk Si Kecil

By Syifa Amalia, Rabu, 21 September 2022 | 17:00 WIB
Moms, 5 macam buah berikut ini jadi pengganti obat bayi batuk yang ampuh, mulai dari kiwi hingga lemon. (Nakita.id/Shannon)

Nakita.id – Batuk bisa selalu bisa disembuhkan dengan obat saja Moms, buah-buahan tertentu rupanya bisa menjadi pengganti obat bayi.

Pengganti obat bayi banyak dilirik dalam mengatasi berbagai permasalahan kesehatan.

Salah satunya adalah pengganti obat bayi untuk mengatasi batuk.

Pengganti obat biasanya ditemukan pada buah-buahan alami yang sering ditemukan bahkan sudah ada di rumah masing-masing.

Namun Moms perlu memilih buah maupun makanan yang tepat untuk dapat mempercepat proses penyembuhan.

Pasalnya beberapa buah justru bisa memperburuk batuk yang dialami Si Kecil.

Batuk yang sering diderita anak dapat berupa batuk kering dan batuk berdahak yang semuanya dapat menganggu keseharian mereka.

Tapi untungnya, pemberian buah-buahan sebagai pengganti obat bayi berikut ini bisa menjadi solusi yang tepat.

Buah-buahan dikemas dengan berbagai kandungan vitamin dan mineral yang dapat meningkatkan sistem kekebalan dan melawan infeksi.

Buah-buahan Pengganti Obat Bayi Batuk

1 Kiwi

Buah berikutnya yang merupakan salah satu makanan terbaik untuk meredakan batuk Si Kecil adalah kiwi.

Bayi yang memakan kiwi juga dapat meringankan sakit tenggorokan mereka dengan segera.

Baca Juga: Obat Bayi untuk Atasi Batuk Si Kecil dengan Bahan Tradisional, Begini Cara Membuatnya