Jadikan Momen Menyusui Menyenangkan Lagi, Coba Lakukan Tips Ini Agar Nyeri Payudara Sembuh hingga ASI Lancar dan Deras

By Diah Puspita Ningrum, Jumat, 23 September 2022 | 11:30 WIB
Tips agar menyusui nyaman dan menyenangkan (Dok. Nakita)

Dikutip dari Verywell Family, mengatasi payudarah lecet, nyeri atau terluka bisa menggunakan kubis.

- Masukkan kubis ke dalam lemari es.

- Setelah kubis dingin, keluarkan dari lemari es. Kupas lapisan luar daun, dan buang. Kemudian, cabut dua daun bagian dalam.

- Bilas daun kubis tersebut. Buang kelebihan air dari daun dengan menepuknya perlahan menggunakan handuk bersih.

- Setelah membilas, potong batang kubis dengan hati-hati dari bagian tengah setiap daun tanpa memotongnya menjadi dua bagian.

- Hasilnya Moms menyimpannya sebagai satu bagian dengan celah di tengah.

- Setelah Moms mencabut batangnya dan memotongnya, daunnya akan pas di payudara tanpa menutupi puting.

- Bungkus setiap daun di sekitar setiap payudara, tetapi biarkan puting terbuka.

- Pegang daun kubis di payudara dengan cara yang sama seperti Moms memegang kompres dingin.

- Diamkan selama 20 menit, ulangi jika belum membaik.

Baca Juga: Cara Mengatasi Sakit Punggung Selama Menyusui, Lakukan Gerakan Latihan Ini Moms untuk Mengurangi Ketegangan Otot