Hati-Hati Makanan dan Minuman Kemasan Berikut Bisa Sebabkan Gagal Ginjal Akut pada Anak

By Syifa Amalia, Minggu, 23 Oktober 2022 | 13:00 WIB
Makanan dan minuman kemasan yang menyebabkan gagal ginjal akut pada anak. (Nakita.id/Naura)

Nakita.id – Gangguan gagal ginjal akut mendapatkan banyak perhatian akhir-akhir ini.

Kondisi ini dapat menyerang siapa saja dari segala rentang usia termasuk pada anak-anak.

Gagal ginjal akut adalah kondisi dimana terdapat gangguan yang terjadi secara mendadak pada ginjal yang dinyatakan sehat.

Ini mengakibatkan kerusakan sementara atau permanen pada ginjal yang mengakibatkan hilangnya fungsi ginjal seperti biasanya.

Akibatnya, ginjal tidak mampu melakukan fungsi secara optimal untuk membuang limbah dan cairan ekstra dari tubuh.

Gangguan gagal ginjal akut tidak hanya terjadi karena satu alasan saja.

Terdapat banyak faktor yang dapat menyebabkan anak mengalami gagal ginjal akut.

Mulai dari mengonsumsi obat-obatan yang menyebabkan toksisitas pada ginjal.

Hingga mengonsumsi makanan dan minuman kemasan yang dapat membebani ginjal.

Untuk itu, supaya ginjal anak tetap sehat, setidaknya perlu membatasi makanan dan minuman tertentu.

Apa saja makanan dan minuman yang bisa sebabkan gagal ginjal akut pada anak?

Baca Juga: 8 Ciri-Ciri Awal yang Dirasakan Penderita Gagal Ginjal Akut, Orangtua Wajib Waspada