Pantas Ibu Mertua Ngomel Lihat Cara Menyimpan Daging di Freezer Ala Kita, Ternyata Salah! Begini Cara yang Benar

By Aullia Rachma Puteri, Selasa, 1 November 2022 | 18:30 WIB
Cara menyimpan daging yang benar (Nakita.id/Syifa)

Nah, agar Moms tidak salah lagi dalam menyimpan daging, Nakita punya solusi terbaik.

Solusi ini tentunya menguntungkan Moms, dan tidak bikin rugi.

Karena, daging akan awet berbulan-bulan meski tidak dimasak.

Cara menyimpan daging yang benar

Tentunya Moms tak mau kan daging tersebut jadi rusak sehingga tak bisa dinikmati bersama keluarga?

Agar hal itu tak terjadi, Moms bisa perhatikan cara menyimpan daging di freezer ini agar tetap awet seperti yang dilansir dari Kompas.

Dengan cara ini, dijamin daging akan awet berbulan-bulan.

Moms bisa langsung stok banyak daging agar bisa makan daging setiap bulannya.

Perhatikan 4 cara menyimpan daging ini jika sudah membelinya dari pasar.

1. Gunakan wadah kedap udara

Cara menyimpan daging yang pertama, Moms harus ingat untuk tidak langsung menaruh daging di dalam kulkas.

Ada baiknya, Moms siapkan wadah kedap udara untuk menaruh daging sebelum nanti di simpan di dalam kulkas.

Hal ini bertujuan agar daging tetap sehat saat dimasak nanti.

2. Bekukan daging

Baca Juga: Pantas Saja Daging Ayam Cepat Rusak dan Busuk Meski Disimpan di Lemari Es, Ternyata Ini Kesalahan Besar yang Kerap Moms Lakukan