4 Cara Cek Nomor KK dari NIK, Bisa Pakai Handphone Jadi Lebih Mudah dan Praktis!

By Ruby Rachmadina, Jumat, 6 Januari 2023 | 07:45 WIB
4 cara cek nomor KK dari NIK yang bisa menggunakan handphone jadi lebih mudah dan juga praktis. (Nakita.id/ Ruby)

3. Melalui Whatsapp

Cara mengetahui nomor KK dari NIK juga bisa dilakukan dengan cara yang lebih mudah lagi.

Whatsapp bisa jadi alternatif yang lebih mudah untuk cara mengetahui nomor KK dari NIK.

Moms bisa hubungi kontak Whatsapp Ditjen Dukcapil.

Hanya menuliskan format seperti nama lengkap, NIK, nomor telepon dan permasalahan.

Moms bisa kirimkan ke nomor telepon +628118005373.

Nantinya, Moms hanya tinggal menunggu respon balasan dari pihak Dukcapil.

4. Melalui Nomor Telepion Hotline Dukcapil

Bagaimana mengetahui nomor KK dari NIK lainnya bisa dengan nomor telepon hotline call center Dukcapil Pusat di nomor (021) 79194075.

Biasanya nanti Moms akan ditanyakan perihal data pribadi.

Serta permasalahan yang dialami.

Moms langsung bisa sebutkan kendala yang Moms miliki agar segera dibantu untuk mengetahui nomor KK.

Itulah cara mengetahui nomor KK dari NIK yang bisa dengan mudah Moms ikuti.

Baca Juga: Cara Mengurus Buku Nikah Hilang atau Rusak Gratis, Siapkan Sederet Dokumen Ini Salah Satunya Fotokopi KTP