Cara Mengatasi Rambut Rontok Pada Ibu Menyusui, Mudah Dilakukan!

By Hanifa Qurrota A'yun, Sabtu, 5 November 2022 | 15:30 WIB
Ternyata semudah ini mengatasi rambut rontok pada ibu menyusui (freepik)

Namun biasanya kerontokan yang terjadi pascamelahirkan ini tak terlalu mengerikan.

Moms hanya akan kehilangan rambut karena rontok dalam batas wajar.

Jadi Moms tak perlu lagi takut menyusui karena khawatir mengalami rambut rontok.

Meski tak terlalu berbahaya, rambut rontok saat menyusui masih bisa diatasi lho Moms.

Yuk simak artikel yang dilansir dari berbagai sumber ini.

Mengatasi Rambut Rontok Pada Ibu Menyusui

1. Potong Rambut

Potong rambut bisa membantu meregenerasi rambut lama yang kurang subur.

Setelah melahirkan Moms bisa memotong rambut sedikit lebih pendek agar tak terlalu sering mengalami rambut rontok.

2. Hindari Menggunakan Handuk

Dengan kondisi rambut yang rentan, Moms bisa menghindari menggosok rambut dengan handuk setelah keramas.

Gunakan sisir yang agak jarang untuk mengurangi rambut rontok akibat sisir.

3. Perhatikan Makanan

Asupan yang masuk ke tubuh kita juga ternyata sangat berpengaruh ke kondisi rambut lho Moms!

Moms bisa mengkonsumsi buah-buahan sehat.

Baca Juga: Rambut Sering Rontok Saat Hamil dan Setelah Melahirkan? Mudah Saja Moms, Simak Cara Mengatasinya Secara Alami