Melatih Anak untuk Mengakui Kesalahan, Ini Hal yang Bisa Dilakukan Orangtua Sesuai dengan Tahapan Usianya

By Poetri Hanzani, Jumat, 11 November 2022 | 11:38 WIB
Melatih anak untuk mengakui kesalahan. (Nakita.id/Adel)

Nakita.id - Bagaimana melatih anak untuk mengakui kesalahan? Simak penjelasannya berikut ini.

Melatih anak untuk mengakui kesalahan tentu baik untuk pertumbuhan dan perkembangannya.

Mengajarkan anak mau mengakui kesalahan bisa dilakukan sedari dini.

Sikap gentleman mengakui kesalahan yang dilakukan harus dilatih sejak kecil. 

Stimulasi

1. Batita

Baca Juga: Jadi Lebih Bermakna, Ini Cara Ayah Berperan Sama dalam Mengajari Anak untuk Meminta Maaf dengan Tulus Saat Berbuat Salah