Domain, Kodomain, dan Range, Materi dan Jawaban Soal Latihan 1.2 Halaman 15 Matematika Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka

By Ratnaningtyas Winahyu, Kamis, 8 Desember 2022 | 07:29 WIB
Materi dan jawaban soal domain, kodomain, dan range pada Latihan 1.2 halaman 15 buku Matematika kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka (Pixabay.com)

Gambarkan dan tentukan domain dan range dari fungsi-fungsi berikut:

a. f (x) = x2 – 1

b. f (x) = x + 1 / 2 – x

c. f (x) = √x – 3 + 4

Jawaban:

Gunakan geogebra untuk menggambar grafik jika memungkinkan.

a. Grafik dari f (x) = x2 – 1

Domain: (- ∞, ∞), Range: [ -1, ∞]

Jawaban nomor 1a Latihan 1.2 halaman 15 buku Matematika kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka

b. Grafik dari f (x) = x + 1 / 2 – x

Domain: (- ∞, 2) ∪ (2, ∞),

Baca Juga: Mengenal Fungsi dan Bukan Fungsi, Materi Bab 1 Matematika Komposisi Fungsi dan Fungsi invers Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka