Peran Koperasi Dalam Perekonomian Indonesia, Materi Ekonomi SMA Kelas 11

By Hanifa Qurrota A'yun, Sabtu, 10 Desember 2022 | 15:25 WIB
Rangkuman materi Ekonomi SMA kelas 11 (freepik)

Nakita.id - Inilah rangkuman materi Ekonomi SMA kelas 11 kurikulum merdeka.

Dalam bagian in akan dibahas tentang peran koperasi dalam perekonomian Indonesia.

Artikel ini hanya akan menyajikan poin-poin penting dari materi yang diajarkan.

Hal itu diharapkan supaya kamu bisa dengan mudah memahani inti dari materi yang diajarkan.

Sehingga saat diberikan soal bisa dengan mudah menjawab.

Namun mempelajari rangkuman materi dari sumber lain sangat dianjurkan.

Tujuannya adalah supaya memperkaya informasi dan peganganmu saat belajar.

Yuk disimak!

Peran Koperasi dalam Perekonomian Indonesia

- Membangun dan mengembangkan potensi dan kemampuan ekonomi anggota pada khususnya serta masyarakat pada umumnya untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan sosial

-Berperan secara aktif dalam upaya meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat

-Memperkukuh perekonomian rakyat sebagai dasar kekuatan dan ketahanan perekonomian nasional dengan koperasi sebagai saka gurunya

Baca Juga: Mengetahui 4 Bidang Manajemen dan Tingkatannya, Materi Ekonomi SMA Kelas 11