Siapa Bilang Cara Menghilangkan Gosong di Panci itu Sulit? Ternyata Cuma Modal Bahan Dapur Ini Panci Bisa Bersih Kinclong Lagi

By Ratnaningtyas Winahyu, Minggu, 5 Maret 2023 | 20:30 WIB
Bahan dapur bisa Moms gunakan untuk menghilangkan gosong di panci (Nakita.id/Shinta Dwi Ayu)

Ya, soda kue memang salah satu bahan membuat kue, namun di samping itu soda kue memiliki manfaat lain, Moms.

Moms bisa memanfaatkan soda kue untuk membersihkan panci yang gosong.

Cara pakainya mudah sekali.

Pertama-tama, taruh soda kue secukupnya di sekitar panci.

Biarkan seperti ini selama lima menit.

Jika sudah, bersihkan dengan mesin pencuci piring dan air.

Nantinya kotoran di panci akan hilang sendirinya.

2. Jus lemon

Bahan kedua yang bisa Moms gunakan adalah lemon.

Namun, yang Moms pakai untuk membersihkan gosong di panci adalah airnya.

Caranya yaitu potong setengah lemon dan gosokkan pada panci yang terbakar.

Kemudian, masukkan air panas ke dalamnya dan biarkan sementara waktu.

Baca Juga: Apa Penyebab Peralatan Masak Anti Lengket Mengelupas? Begini Cara Mengatasinya