5 Gejala Diare yang Sering Dirasakan, Tolong Jangan Disepelekan Lagi

By Shannon Leonette, Selasa, 21 Maret 2023 | 10:16 WIB
Moms perlu mewaspadai beberapa gejala diare yang sering dirasakan ini, termasuk sering BAB mengeluarkan feses cair. (Nakita.id/Alvioni)

Oleh karenanya, Moms bisa minum air putih, minuman elektrolit, atau jus buah sekitar 8-12 gelas per hari.

3. Konsumsi Probiotik

Cara mengatasi diare berikutnya ini juga wajib Moms coba agar tidak bertambah parah.

Moms harus tahu, probiotik adalah bakteri baik yang bermanfaat untuk menjaga kesehatan saluran pencernaan.

Jenis probiotik yang dimaksud adalah LactobacillusBifidobacterium, dan Saccharomyces boulardii.

Untuk makanan yang tinggi probiotik diantaranya seperti yogurt, tempe, kefir, miso, kimchi, hingga natto.

4. Hindari Susu dan Makanan Berlemak

Saat Moms terserang diare, sangat disarankan juga untuk menghindari susu dan produk turunannya.

Bahkan, makanan berlemak maupun makanan berminyak.

Selain itu, hindari juga minuman beralkohol, teh, serta kopi.

5. Terapkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)

Terakhir, Moms juga perlu menerapkan PHBS dalam kehidupan sehari-hari.

Seperti yang sudah disampaikan sebelumnya, diare bisa disebabkan oleh virus, bakteri, hingga parasit.

Sehingga, penting sekali untuk selalu menjaga kebersihan maupun kesehatan diri.

Baca Juga: Diare Akibat Keracunan Makanan, Ini Rekomendasi Obat yang Aman dari Dokter