5 Gejala Diare yang Sering Dirasakan, Tolong Jangan Disepelekan Lagi

By Shannon Leonette, Selasa, 21 Maret 2023 | 10:16 WIB
Moms perlu mewaspadai beberapa gejala diare yang sering dirasakan ini, termasuk sering BAB mengeluarkan feses cair. (Nakita.id/Alvioni)

Usahakan untuk selalu mencuci tangan sebelum maupun setelah beraktivitas, baik di dalam maupun di luar ruangan.

Selain itu, Moms juga perlu menjaga kebersihan makanan yang akan dikonsumsi.

Seperti, mencuci sayuran dan buah sebelum dimasak.

Lalu, memasaknya hingga benar-benar matang merata termasuk daging.

Itulah 5 cara mengatasi diare yang perlu Moms lakukan agar tidak bertambah parah.

Meski begitu, jika diare bertambah parah seiring waktu, segera bawa diri ke dokter.

Nantinya dokter akan memberikan resep obat untuk dikonsumsi secara rutin sampai gejala diare tidak muncul lagi.

Semoga informasi di atas bermanfaat ya, Moms.

Moms bisa kembali ke halaman 1 untuk mencari tahu apa saja gejala diare yang sering dirasakan.

Itulah dia penjelasan mengenai gejala diare yang perlu diketahui.

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Bahaya Makanan yang Dihinggapi Lalat, Bisa Menjadi Penyebab Penyakit Diare