Selain Opor dan Rendang, 3 Resep Masakan Lebaran Tanpa Santan Ini Bisa Dicoba

By Shannon Leonette, Minggu, 23 April 2023 | 10:30 WIB
Moms bisa coba buat beberapa resep masakan lebaran tanpa santan ini di rumah. (Freepik)

Nakita.id - Apakah Moms sedang mencari resep masakan lebaran?

Moms bisa coba buat beberapa resep masakan lebaran tanpa santan.

Berikut ini resep-resep masakan lebaran tanpa santan yang bisa dicoba.

3 Resep Masakan Lebaran Tanpa Santan

1. Sate Lilit Ayam

Bahan-bahan:

- 500 gr daging ayam cincang

- 1 batang serai, memarkan

- 3 lembar daun jeruk, iris halus

- 2 sdm air jeruk nipis

- 1 sdt garam

- 1 sdt gula pasir

- 10 tusuk sate, rendam air

Baca Juga: Resep Nastar Gulung Bintik Wijen Ini Bisa Moms Coba Buat untuk Menu Lebaran Bersama Keluarga Besar Nanti, Begini Caranya