Metode-metode Pengamatan Sel yang Digunakan Para Ahli, Materi Biologi Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka

By Diah Puspita Ningrum, Jumat, 5 Mei 2023 | 16:30 WIB
Metode pengamatan sel (Pexels)

Metode ini memiliki keunggulan dan kelemahan masing-masing.

Nah, berikut adalah metode yang digunakan peneliti untuk mempelajari sel:

1. Metode mikroskopi

2. Metode biakan sel

3. Metode fraksinasi sel dan isinya

4. Teknik DNA Rekombinan

5. Metode pelacakan molekuler seluler dengan radio-isotop dan antibodi.

Metode pengamatan menggunakan mikroskop, atau dikenal dengan istilah metode mikroskopi adalah salah satu metode yang dapat digunakan oleh siswa untuk memahami sel.

Keterkaitan Antara Struktur Sel dan Fungsi Sel

Kalian pasti pernah membaca buku, entah itu dengan menggunakan kacamatra atau tidak.

Dalam kegiatan ini, ada beberapa bagian organ tubuh yang bekerja.

Termasuk mata dan otak yang mendukung aktivitas membaca.

Baca Juga: Komposisi Sel Beserta Struktur dan Fungsi Masing-masing, Materi Biologi Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka