Peran Posyandu Mengatasi Stunting Sangat Penting dalam 24 Bulan Pertama Kehidupan Anak

By Diah Puspita Ningrum, Sabtu, 15 Juli 2023 | 12:30 WIB
Peran Posyandu untuk mengatasi stunting (Nakita/Nita Febriani)

Melansir dari laman Kemenkes, posyandu memiliki program untuk memberantas stunting.

Nah, berikut adalah program pencegahan stunting oleh posyandu:

1. Penimbangan bayi dan balita

2. Pengkuran tinggi dan lingkar kepala bayi dan balita

3. Pemantauan melalui KMS (Kartu Menuju Sehat)

4. Pemberian kapsul vitamin A

5. Pemberian makan bayi, balita dan ibu hamil

6. Pemberian Makanan Tambahan (PMT)

7. Pendidikan gizi

8. Tablet tambah darah untuk mencegah anemia

9. Imunisasi

Baca Juga: Pencegahan Stunting yang Penting Dilakukan Orangtua dalam 1000 Hari Pertama Anak, Wajib Tahu!