Persiapan Ibu Hamil Jelang Persalinan Tidak Cuma Fisik Saja, Ini Tips Agar Proses Melahirkan Lancar

By Diah Puspita Ningrum, Jumat, 22 September 2023 | 15:00 WIB
Persiapan ibu hamil sebelum melahirkan (Freepik)

- Istirahat cukup

5. Persiapan Fisik untuk Persalinan

Persalinan adalah proses fisik yang membutuhkan tenaga dan ketahanan. Beberapa persiapan fisik yang dapat membantu menjelang persalinan antara lain:

- Latihan pernapasan

- Belajar posisi persalinan

- Senam kegel

6. Persiapan Mental dan Emosional

Persiapan mental dan emosional sama pentingnya dengan persiapan fisik.

Persalinan dapat menjadi pengalaman yang penuh emosi dan stres, jadi penting untuk merawat kesehatan mental Moms:

- Mengelola Stres

Temukan cara mengelola stres seperti meditasi, yoga, atau teknik relaksasi lainnya.

Baca Juga: Apa Saja Fasilitas Persalinan yang Didapatkan di Bidan? Tidak Hanya Membantu Persalinan Saja, Lo