Ibu Hamil Gondongan, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya Moms!

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 15 Februari 2024 | 13:00 WIB
Ibu hamil gondongan, penyebab dan cara mengatasinya (Freepik)

2. Fomite

Virus juga dapat menyebar melalui benda-benda yang terkontaminasi dengan virus, seperti handuk, peralatan makan, atau mainan.

3. Ruangan yang Ramai

Tempat-tempat umum yang ramai seperti sekolah, tempat kerja, atau fasilitas perawatan kesehatan, bisa menjadi sumber penularan virus.

Gejala Gondongan atau Mumps pada Ibu Hamil

Gejala gondongan atau mumps pada ibu hamil mungkin mirip dengan gejala yang terjadi pada orang dewasa lainnya. Gejala yang umum meliputi:

- Pembengkakan dan rasa sakit pada kelenjar ludah, terutama di depan telinga dan di bawah rahang.

- Demam.

- Sakit kepala.

- Nyeri otot.

- Kelelahan.

- Kehilangan nafsu makan.

Baca Juga: Butuh Perhatian Khusus Para Bumil, Ternyata Ini Dampak Makan Junk Food Saat Hamil