Gizi Tepat untuk Anak Stunting Serta Panduan Makan Sehat Demi Tumbuh Kembang yang Optimal

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Sabtu, 9 Maret 2024 | 15:30 WIB
gizi untuk anak stunting (Freepik.com)

2. Makan Siang:

- Daging ayam rebus atau panggang.

- Sayuran hijau dan wortel kukus.

- Nasi atau roti gandum.

- Buah sebagai pencuci mulut.

3. Makanan Ringan:

Yogurt rendah lemak atau alpukat potong-potong.

4. Makan Malam:

- Ikan panggang atau kukus.

- Quinoa atau nasi merah.

- Sup sayuran dan buah sebagai penutup.

Baca Juga: Mengapa Anak Stunting Pasti Bertubuh Pendek dan Kenali Dampaknya