9 Zat Berbahaya Bagi Janin

By Heni, Selasa, 17 November 2015 | 03:00 WIB
9 Zat Berbahaya Bagi Janin (Heni)

Tip: Sering-seringlah membersihkan karpet dengan menggunakan penyedot debu, supaya rumah Anda bebas tungau, bulu, dan partikel-partikel kecil yang dapat membuat sakit. Jika hendak memasang karpet baru, sebaiknya jemur dulu di bawah matahari, biarkan beberapa saat sampai baunya hilang.

  

9. Zat berbahaya pada perlengkapan tidur

VOC tak hanya ditemukan dalam kaleng cat, tapi juga di perabot, kasur, seprai, dan selimut. Jika sudah berencana merancang kamar bayi, pastikan Anda memilih barang-barang yang bebas bahan kimia berbahaya.

Tip: Pilihlah kasur bayi yang tepat, yang tidak mengandung vinyl dan PVC,  dan tidak terbuat dari busa poliuretan (yang memiliki teknologi antiapi). Kasur yang baru dibeli sebaiknya dijemur terlebih dahulu agar gas kimia di dalamnya menguap. Setelah itu, alasi kasur dengan seprai katun (katun organik lebih aman) dan pelindung matras.

Deasy Christina Siallagan