Jika Punya Waktu Luang, Sajikan Es Bubur Sumsum Gula Merah Ini Saja Untuk Kudapan Seru

By Sajiansedap_ID, Selasa, 31 Juli 2018 | 10:00 WIB
Es Bubur Sumsum Gula Merah (Reporter Sajian Sedap)

Nakita.id - Membuat Es Bubur Sumsum Gula Merah ini tidak sesulit yang kita bayangkan, kok. Setelah selesai, perpaduan bubur, ketan dan pelengkap bikin siapapun memuji, deh.

Waktu: 120 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan Bubur Sumsum:

150 gram tepung beras

3/4 sendok teh garam

1.300 ml santan, dari 1 1/2 butir kelapa

3 lembar daun pandan, diikat simpul

75 gram gula merah, disisir

Bahan Ketan Hitam:

100 gram beras ketan hitam, direndam 2 jam