Jangan Sampai Terjadi, Ini 5 Tanda Gejala Tubuh Kekurangan Asam Folat!

By Rosiana Chozanah, Senin, 27 Agustus 2018 | 07:59 WIB
Jangan sampai tubuh kekurangan asam folat (pixabay)

Namun, otak kita bukan satu-satunya organ yang kekurangan oksigen, jadi kita juga bisa merasakan sakit di bagian lain dari tubuh yang kekurangan zat besi, terutama di dada dan kaki.

BACA JUGA: Riset : Konsumsi Makanan Kaya Asam Folat Saat Hamil dapat Meningkatkan IQ dan EQ Anak

3. Kulit pucat

Hemoglobin, protein yang terkandung dalam sel darah merah, bertanggung jawab untuk mengangkut oksigen dari paru-paru ke seluruh jaringan tubuh. 

Ketika tubuh kekurangan folat, kita tidak memiliki cukup sel darah merah (dan hemoglobin) untuk menyediakan organ-organ internal kita dengan jumlah oksigen yang diperlukan. 

Ini dapat menyebabkan perasaan  lemah pada otot, kelelahan, mati rasa di tangan serta kaki dan kulit pucat.

4. Sesak napas

Jika menyadari diri Moms kehabisan napas ketika melakukan hal-hal yang biasanya ditangani tanpa masalah, ini berarti kadar oksigen kita rendah karena tubuh kekurangan sel darah merah. 

Seiring dengan gejala ini, kita mungkin juga mengalami  peningkatan denyut jantung dan perasaan pusing atau bahkan pingsan.

BACA JUGA: Hasil Penelitian : Konsumsi Asam Folat Di Awal Kehamilan Turunkan Risiko Autisme

5. Masalah pencernaan

Selain itu, dalam kasus yang parah, kita mungkin juga menderita anoreksia yang biasanya menyebabkan penurunan berat badan secara signifikan.