8 Kebiasaan Ini Dianggap Bermanfaat Padahal Membahayakan Penampilan!

By Nila Kusuma Pratiwi, Minggu, 16 September 2018 | 20:55 WIB
Kebiasaan bermanfaat yang sebenarnya berbahaya (iStock)

3. Menyisir rambut setelah keramasKebiasaan ini hampir merupakan respon otomatis, tetapi sangat berbahaya bagi rambut karena saat rambut Moms basah itu lebih lemah.

Jadi, jika Moms menyisir rambut basah, ada kemungkinan lebih tinggi bahwa rambut akan patah dan rontok.

Lebih baik keringkan dulu rambut yang basah sebelum menyisirnya.

4. Pengelupasan kulitMungkin Moms berpikir bahwa pengelupasan kulit adalah solusi untuk wajah agar terbebas dari noda.

Namun, terlalu sering melakukan eksfoliasi dengan melakukannya setiap hari, justru dapat meningkatkan produksi minyak atau kekeringan pada kulit.

Baca Juga : 7 Kebiasaan Ini Efektif Menyebabkan Gagal Ginjal, No 4 Sering Dilakukan!

5. Pose berpikirKita sering melakukan pose ini, terutama saat sedang berkonsentrasi membaca di komputer.

Dalam pose ini, tangan kita menekan dagu.

Bahkan jika itu hanya sedikit tekanan, tangan Moms perlahan-lahan menggantikan tulang hyoid.

Ini menyebabkan adanya gangguan dalam aliran darah dan menyebabkan double chin (dagu ganda).

Selain itu, ini juga mempercepat proses penuaan dini di kulit.

6. Sering menyentuh wajahTanpa Moms sadari, Moms pasti sering menyentuh wajah.