9 Cara Efektif untuk Meningkatkan Kesuburan Setelah Keguguran

By Nila Kusuma Pratiwi, Senin, 17 September 2018 | 18:58 WIB
Cara meningkatkan kesuburan setelah keguguran (iStock)

Baca Juga : Wah, Sayuran Ini Ternyata Dapat Tingkatkan Kesuburan Pria Lo!

3. Mengonsumsi makanan seimbang, seperti sayuran berdaun hijau, buah-buahan segar, minuman sehat, protein, vitamin, makanan kaya zat besi untuk meningkatkan peluang Moms hamil lagi.

4. Jangan malu untuk mendiskusikan secara detail dengan dokter Moms tentang semua pilihan yang tersedia untuk perawatan kesuburan setelah keguguran.

Dokter akan menyarankan perawatan terbaik seperti obat atau terapi peningkat kesuburan.

5. Keguguran dapat melelahkan secara emosional dan fisik.

Bergegas untuk hamil lagi tanpa memberikan cukup waktu bagi tubuh untuk sembuh mungkin bukan ide yang bagus.

Jadi, lebih baik menunggu beberapa saat sebelum Moms mencoba hamil lagi.

Baca Juga : Jenis Makanan Ini Mengandung Estrogen, Sangat Baik Untuk Kesuburan Perempuan!

6. Memijat rahim Moms secara teratur setelah Moms berhenti perdarahan setelah keguguran juga dapat meningkatkan kesuburan.

7. Moms dapat memilih pembersihan kesuburan.

Pembersihan kesuburan berkonsentrasi pada kesehatan uterus dan hati dengan bantuan herbal tertentu.

8. Menghentikan kebiasaan tidak sehat seperti mengonsumsi alkohol dan merokok untuk dapat mengurangi ketidaksuburan setelah keguguran.