Ini Cara Bangun Rumah Anti Gempa, Indonesia Sudah Punya Panduannya!

By Diah Puspita Ningrum, Sabtu, 29 September 2018 | 08:26 WIB
Mitigasi bencana gempa saat berada di gedung tinggi ()

Bicara soal gempa dan tsunami, Jepang merupakan negara yang hampir setiap hari harus berurusan dengan bencana alam ini.

Baca Juga : Tsunami di Palu Lebih Tinggi dari Tsunami di Donggala, Begini Penjelasan dari BMKG

Seperti yang diketahui, Jepang memang negara yang kerap dilanda gempa dan tsunami.

Bahkan, nama tsunami sendiri diambil dari bahasa Jepang yang berarti "ombak besar lautan."

Oleh karena itu, negara Samurai ini memutar otak untuk mencari solusi bagaimana cara mengurangi kerusakan saat terjadi gempa, dan salah satu cara mereka adalah dengan membangun rumah anti gempa.

Baca Juga : Hanya Menyusui 5 Menit, Sharen Khawatir dengan Kondisi Anak Keduanya

Tidak hanya Jepang, ternyata Indonesia juga punya rumah anti gempa yang sudah dibangun oleh nenek moyang kita.

Dilansir dari Intisari.id, rumah adat Nias ternyata memiliki konstruksi anti gempa yang dapat meminimaisir kerugian dari kerusakan infrastruktur bangunan.

Strukturnya hampir sama seperti dengan rumah anti gempa di Jepang, yakni dengan menggunakan konstruksi rumah bergoyang.

Baca Juga : Hanya Menyusui 5 Menit, Sharen Khawatir dengan Kondisi Anak Keduanya