Mengonsumsi Makanan Sehat Tak Harus Mahal, Begini Mengaturnya!

By Nia Lara Sari, Minggu, 14 Oktober 2018 | 09:19 WIB
Cara tetap mengonsumsi makanan sehat tanpa mahal (Pexels)

Tapi karena harganya mahal, salmon tidak mungkin dikonsumsi secara reguler.

Baca Juga : Sempat Rasakan Pahit Manisnya Hidup, Intip Kediaman Mona Ratuliu yang Super Nyaman

Siasatilah, ganti dengan ikan tuna dalam kaleng. Atau, jika ingin lebih ramah pada kantong belilah ikan sardine.

Harganya jauh lebih murah, tapi kandungan omega 3 nya juga cukup tinggi.