Rutin Menulis Tangan Tiap Hari, Manfaatnya Baik Untuk Cerdaskan Otak!

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Rabu, 24 Oktober 2018 | 18:02 WIB
Tak disangka, ini manfaat menulis tangan untuk otak manusia (Pixabay.com)

Hal ini tentunya akan membuat area otak yang terstimulasi lebih banyak.

Dengan menuangkan tulisan tangan, maka pikiran seseorang tak akan lagi terasa penuh.

“Pernah merasa blank?

Itu karena mind overload, bisa dikosongkan dengan ditulis atau diketik.

Tapi jika ditulis maka akan lebih mudah ingat", papar satu-satunya ahli grafolog Indonesia yang bernaung di bawah American Association of Handwriting Analyst (AAHA) dan American Handwriting Analyst Foundation (AHAF) itu.

Lebih lanjut, Debora menuturkan bahwa setiap manusia memiliki pola tingkah laku yakni berpikir, merasakan dan melakukan aksi.

Baca Juga : Ternyata, Setelah Ejakulasi, Sperma Dapat Bertahan Sampai 5 Hari, Simak Fakta lainnya di Sini!