Tak Sadar Lakukan Kebiasaan Ini Setiap Hari, Perempuan Ini Terkejut Bobotnya Terpangkas Hingga 10 Kg!

By Salmaa Awwaabiin, Jumat, 2 November 2018 | 14:49 WIB
Tak sadar melakukan kebiasaan ini, seorang perempuan pangkas bobotnya hingga 10 kg (iStockphoto/GMint)

Maka mulai sekarang, hindari kebiasaan tersebut.

Mia selalu mendengarkan ketika tubuhnya benar-benar merasa lapar.

Sehingga ketika tubuhnya belum memunculkan sinyal lapar, ia tak akan makan.

3. Konsumsi smoothie hijau untuk sarapan, minimal seminggu empat kali

Baca Juga : Tragedi Lion Air JT-610, Ini Curhat Teknisi Burung Besi: Kami bukan Superman Maupun Tony Stark

Moms, kebiasaan yang harus Moms tanamkan lagi yaitu dengan mengonsumsi smoothies.

Smoothies ini bagus untuk mendapatkan nutrisi di awal hari.

Cara membuat smoothies ini cukup mudah, hanya dengan mencampurkan ¾ cup nanas, 1 cup bayam atau kale, 1 sendok makan rami, air kelapa, dan es.

Baca Juga : Kisah Orang dengan Gangguan Jiwa Lakukan Ini Pada Ibu Hamil, Warganet Puji Aksinya

4. Menjadikan hari Minggu sebagai hari sup

Moms, salah satu hal yang biasa Mia lakukan sebelum bobotnya terpangkas 10 kg yaitu dengan menjadikan akhir pekan sebagai hari sup.

Ia membuat sup dengan jumlah yang sangat banyak, sehingga dalam satu hari di hari Minggu, ia selalu mengonsumsi sup tersebut.

Itulah Moms kebiasaan-kebiasaan Mia yang tak sengaja ia lakukan hingga beratnya terpangkas hingga 10 kg.

Baca Juga : Pesawat Lion Air Jatuh, Itulah Mengapa 'Have a Safe Flight' Bukan Hanya Sekadar Ucapan

Kebiasaan-kebiasaan itu bisa ditiru untuk Moms yang sedang dalam misi diet.

Selamat mencoba ya Moms!