3. Terlalu memanjakan Si Kecil
Berlebihan memanjakan anak di masa kecilnya atau membuat anak menjadi anak emas di keluarga dapat memicu gangguan NPD di kemudian hari.
4. Orangtua yang narsis
Orangtua narsistik dapat memengaruhi anak-anak mereka, yang mana hal itu pun bisa berpengaruh hingga Si Kecil tumbuh dewasa.
5. Anak terlalu banyak mendapat kritik negatif
Terlalu banyak kritik negatif yang disampaikan pada Si Kecil membuat mereka selalu berpikiran buruk tentang dirinya.
Baca Juga : Lebih Baik Mana, Anak Bermain dengan Mainan atau Lingkungan Sekitar?
Sehingga, Si Kecil akan mengembangkan nasisme, selalu berusaha menampilkan dirinya sebagai mekanisme pertahanan.
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR