4. Makanan Non-vegetarian
Tahukah Moms, makanan non-vegetarian seperti ikan, ayam, dan daging merah membutuhkan waktu lebih lama untuk dicerna.
Mengonsumsi makanan non-vegetarian sebelum bepergian akan menyulitkan sistem pencernaan untuk memprosesnya.
Terlebih lagi jika Moms menggunakan mobil, pesawat terbang, kereta api atau kapal laut.
Baca Juga : Tak Selalu Menyebalkan, Musim Panas Juga Baik Untuk Kesehatan
Guna mencegahnya, perbanyak makan sayuran ya Moms.
5. Susu dan produk susu
Susu dan produk susu juga salah satu yang sebaiknya Moms hindari.
Jika Moms suka mabuk perjalanan, makanan ini dapat memperburuknya, terutama ketika Moms bepergian dengan mobil.
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR