Beberapa perkembangan pada janin antara lain :
- Kepala dan tubuh bagian atas mulai berkembang dengan baik
- Mata mulai terbentuk
- Jantung berada dalam bentuk tubular dan sudah ada ritme regular 100-120 bpm
Baca Juga : Informasi Awal Kehamilan : Makanan Ibu Hamil Agar Jantung Janin Sehat
- Pembuluh darah mulai berfungsi karea darah dipompa melalui pembuluh
- Bagian otak yakni cerebral cortex muncul dan saraf kranial berkembang
- Saraf tulang belakang sudah mulai terbentuk
- Neuran sudah membentuk koneksi untuk komunikasi, yang disebut sinapsis
- Telinga bagian luar mulai terbentuk
View this post on Instagram
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR