Ariyo Zidni, pendiri komunitas Ayo Dongeng Indonesia menjelaskan pentingnya mendiskusikan waktu mendongeng bersama anak.
"Diskusikan sungguh-sungguh berdua untuk mencari waktu yang tepat kapan anak siap, dan benar-benar luangkan waktu untuk anak.
Ketika anak sudah sepakat, biasanya jadi lebih mudah menaati kesepakatan tersebut," pungkasnya.
Moms juga tak perlu merasa rendah diri dan khawatir dengan menganggap tidak bisa menjadikan kegiatan mendongeng menarik untuk Si Kecil.
Baca Juga : Di Wilayah Ini 500 Tahun Kekeringan, Ketika Hujan Turun Malah Mematikan Mahluk Hidup Yang Ada
"Mendongeng itu juga bicara, bisa dilatih. Yang profesional itu berani berlatih bicara, bernyanyi, jadi ya butuh latihan dulu.
Umumnya memang dongeng dilakukan sebelum tidur," tutup Ariyo.
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR