Pasalnya rambutan yang terlalu matang bisa memiliki jejak alkohol dan bisa berbahaya bagi ibu dan janin.
Rambutan terlalu matang juga mengandung kadar gula yang tinggi dan dapat membuat ibu hamil alami diabetes gestational.
Walau demikian, manfaat dari rambutan, khususnya yang tidak terlalu matang, lebih banyak daripada efek sampingnya.
Baca Juga : Benarkah Flash Kamera Berbahaya untuk Mata Bayi? Ini Penjelasannya
Dilansir dari situs parenting.firstcry.com, berikut inilah manfaat rambutan untuk ibu hamil.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR