Nakita.id - Gisella Anstasia akhirnya menghadiri sidang perdana yang telah diundur pada hari ini, Rabu (12/12/2018).
Sebelum diundur, jadwal awal persidangan perceraiannya dengan Gading Marten seharusnya terlaksana pada Rabu minggu lalu.
Namun karena keduanya tidak menghadiri sidang tersebut, hakim menundanya hingga hari ini.
Baca Juga : Baru Menikah dengan Achmad Hulaefi, Lindswell Kwok Sudah Terlihat Menggendong Bayi
Baca Juga : Daftar Lengkap Tren Hijab 2019: Tren Gaya Hijab 2019, Tren Busana Hijab 2019, Tren Warna Hijab 2019
Melansir dari Kompas, Gisel tiba di PN Jakarta Selatan pukul 11.20 WIB dengan didampingi kuasa hukumnya, Andreas Sapta Finady.
Ibu dari Gempita itu mengaku sulit menjelaskan bagaimana perasaannya menghadapi sidang perceraiannya ini.
"Wah, kalau ditanya perasaan, campur aduk," kata perempuan jebolan ajang pencarian bakat itu.
Baca Juga : Inilah Artis Cantik FYN Alias FNJ yang Kepergok di Hotel Bareng TCW, Suami Wali Kota Tangerang Selatan
Baca Juga : Gaun Naked Mewah Tipis Seksi Transparan Kendall Jenner di British Fashion Awards 2018 Jadi Sorotan
Namun, Gisel yang tadi datang menggunakan blazer berwarna putih dengan pakaian merah itu membuat publik bertanya-tanya dengan mata sembabnya.
Pasalnya, raut wajah Gisel terlihat sangat berbeda dari biasanya.
Matanya terlihat sangat sembab seperti seseorang yang baru saja menangis.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | Nakita,Grid.ID,Kompas |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Kunthi Kristyani |
KOMENTAR