Hal ini biasanya disebabkan oleh konsumsi makanan yang berlebih akibat pemahaman yang keliru.
Pemahaman yang keliru tersebut seperti mengonsumsi 2 kali lipat porsi makanan saat masa kehamilan.
Lalu kondisi mana yang lebih baik ya Moms
Perlu dipahami, peningkatan berat badan ibu hamil dikategorikan sebagai berikut:
- Kenaikan 18,5-24,9 kg adalah Normal
- Kenaikan <18,5 kg adalah Underweight
- Kenaikan 25-29.9 kg adalah Kegemukan
- Kenaikan >30 kg adalah Obesitas
Sangat penting bagi ibu hamil untuk menambah berat badan perlahan dan terus menjaga berat badannya di dalam kisaran yang sehat untuk tipe tubuhnya.
Baca Juga : Manfaat Menari Bagi Ibu Hamil, Salah Satunya Bisa Lancarkan Persalinan
Source | : | momjunction,American Pregnancy Association. |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR