4. Alpukat
Alpukat terbukti mengandung phytochemical dan nutrisi penting yang penting untuk mencegah efek negatif penuaan.
Alpukat pun juga kaya dengan asam lemak tak jenuh tunggal dan antioksidan yang merupakan senyawa utama untuk menjaga arteri tetap sehat dan muda.
Baca Juga : Jangan Buang Biji Alpukat, Bisa Bermanfaat Untuk Kecantikan!
5. Kunyit
Kunyit memiliki sifat anti-penuaan dan memutihkan kulit.
Pangan satu ini telah digunakan dalam formulasi kosmetik selama berabad-abad.
Menurut penelitian kurkumin dalam kunyit dapat membantu melawan penuaan sendi, otak dan kondisi neurodegeneratif lainnya.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR