Nakita.id - Diet air putih dapat memangkas berat badan secara cepat dengan menurunkan 1 kg dalam 1 hari lho Moms.
Namun apakah Moms pernah berpikir bahwa diet air putih ini berbahaya?
Kira-kira diet air putih yang dapat menurunkan berat badan 1 kg dalam 1 hari ini berbahaya tidak ya Moms untuk tubuh?
Baca Juga : Dapat Menurunkan Berat Badan dengan Cepat, Apakah Diet Air Putih Aman?
Diet air putih sebenarnya saat ini sedang menjadi tren untuk dilakukan.
Pasalnya diet ini cukup mudah dan sangat efisien untuk dilakukan.
Diet air putih diklaim dapat menurunkan berat badan 1 kg dalam 1 hari.
Baca Juga : Diet Air Putih Berbahaya, Meski Dapat Turunkan Berat Badan 1 Kg dalam Sehari
Melihat dari hasil diet ait putih yang ditunjukkan, apakah diet ini berbahaya?
Rupanya Moms harus berpikir ulang dulu sebelum melakukan diet ini.
Diet air putih justru bisa menjadi bumerang jika Moms melakukan selama lebih dari 3 hari atau untuk orang yang menderita asam urat, diabetes, ginjal kronis, gangguan makan.
Baca Juga : Diet Air Putih Hangat, Turunkan Berat Badan Hingga Cegah Penuaan Dini
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | LifeHack,Livestrong,nakita |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR