Olahraga bertujuan agar metabolisme tubuh menjadi baik dan membuat beran badan menjadi ideal.
Justru olahraga yang berlebihan akan menyebabkan berbagai masalah kesuburan.
Sebuah studi mengungkapkan olahraga berlebihan sampai lebih dari titik kelelahan akan menyebabkan ketidaksuburan.
-Audrey Gaskins, ScD,seorang ahli gizi di Harvard Medical School merekomendasikan para Ibu yang ingin cepat hamil untukmengonsumsi vitamin yang mengandung asam folat.
Asam folat akan membantu meningkatkan kualitas sel telur dan membantu proses pembuahan terjadi dengan sempurna.
Baca juga: Resep Cepat Hamil yang Unik tapi Perlu Dicoba
-Menghindari kebiasaan buruk seperti merokok dan mengonsumsi alkohol.
Menurut Gaskins, kedua kebiasaan ini akan menurunkan kualitas sperma serta kesehatan rahim seorang perempuan.
Tak hanya itu, Ibu juga harus mengurangi asupan kafein serta makanan berlemak dan manis.
Beberapa jenis makanan yang sebaiknya dihindari seperti makanan olahan dan makanan tinggi gula.
Ibu sebaiknya mengganti menu makanan dengan yang kaya akan buah dan sayur.
Diet sehat akan membantu meningkatkan kadar progesteron, hormon yang penting agar cepat hamil.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR