4. Obat-obatan tertentu
Beberapa obat-obatan dapat memengaruhi hasrat dan kemampuan untuk melakukan hubungan seksual.
Antidepresan, pil KB, antihistamin, obat anti-kejang, dan obat penghilang rasa sakit opioid dapat menyebabkan efek samping terkait dorongan seksual bagi sebagian orang.
Ini termasuk gangguan dalam produksi hormon, kesulitan dalam mencapai orgasme, dan memengaruhi suasana hati.
Untuk mengatasinya, dapat berbicara dengan dokter mengenai efeknya dan alternatif yang bisa dilakukan.
Dalam hal ini, olahraga dapat membantu meningkatkan suasana hati dan membangkitkan gairah seksual.
Baca Juga : 5 Hobi Sederhana Ini Obat Mujarab Atasi Stres Untuk Moms, Coba Yuk!
Source | : | medicaldaily.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR