Namun, tak ada satu pun pihak rumah makan yang sanggup menyiapkan 1.000 porsi dalam waktu satu jam.
"Karena sudah tidak bisa berbuat apa-apa lagi, terpaksa MC mengumumkan. Maaf ada gangguan teknis sehingga hidangan makan siang tidak ada. Seluruh tamu sudah tahu dan maklum," tambah SL (85), kakek ANG.
Saat ini, pihak keluarga ANG dan FDL pun berencana melaporkan Uut kepada pihak kepolisian.
Baca Juga : Pasang Foto Saat Umroh dengan Wajah Tanpa Makeup, Maia Estianty Disebut Seperti Mayat, Ini Jawaban Bijaknya
"Kami sudah siapkan pengacara, sekarang masih konsultasi untuk proses hukumnya," ungkap SL.
Duh Moms, kasihan ya pasangan pengantin ini.
Lain kali, lebih hati-hati ya Moms jika ingin mempercayakan acara pada sebuah vendor.
Artikel ini pernah tayang sebelumnya di Suar.Id dengan judul " Sedihnya Nasib Pengantin di Palembang yang Ditinggal Kabur WO Ini, Seribu Tamu pun Tak Dapat Makan"
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | Suar.ID |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR